Efek Google Caffeine???

Beberapa pekan yang lalu google sebagai sebuah situs pencari (search engine) yang tergolong terbesar du dunia mengumumkan perubahan algoritma pencariannya dalam mengindkes situs dan blog.
Algoritma baru tersebut dikenal dengan nama Google Caffeine.
Setelah beberapa saat menerima informasi tersebut entah kebetulan atau tidak ada beberapa blog sobat diantaranya blog tutorial seo pemula dan blog learning online business yag terkena efek tersebut.
Yang jelas efek yang paling terasa adalah penurunan SERPs (serch engine result page) yang sangat drastis. Dari semula yang ada di halaman pertama kedua atau ketiga kini bisa berada di halaman 20-30 atau bahkan lebih.
Beberapa sobat blogger menyebutnya hanya sebagai fenomena google dance. Namun sampai saat ini google dance, google caffeine atau bahkan google sandbox belum benar-benar aku pahami mengingat diriku ini hanya sebatas seorng newbie.
harapan saya semoga fenomena ini dapat segera pulih dan blog-blog tersebut diatas dapat kembali mendapat trafik dari mesin pencari google seperti dulu.

0 Response to "Efek Google Caffeine???"

Posting Komentar

Free Website Hosting